• ASSALAMUALAIKUM
    Sahabatku yang berbahagia! 
    Dalam kesempatan belajar kali ini, saya akan bagikan tentang materi pelajaran Penjas Orkes / Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Kelas 1 SD/MI semester I (satu) / Semester 2 lengkap.
     
    Materi pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan / Penjas Orkes untuk kelas I SD/MI semester 1 (ganjil):
    TEMA 1 GERAK DASAR
    a Jalan Lari dan Lompat
    b Gerak Memutar Mengayun Atau Menekuk
    c Gerakan Dasar Lempar Tangkap Bola

    TEMA 2 SIKAP TUBUH
    a Sikap Tubuh Dalam Posisi Berdiri
    b Sikap Tubuh Dalam Posisi Berjalan

    TEMA 3 GERAK KESEIMBANGAN
    a Gerak Keseimbangan Di Tempat
    b Gerakan Keseimbangan Berpindah Tempat

    TEMA 4 GERAK BERIRAMA
    a Gerak Bebas Berirama Tanpa Menggunakan Musik
    b Gerak Bebas Berirama Dengan Menggunakan Musik
    TEMA 5 BUDAYA HIDUP SEHAT
    a Menjaga Kebersihan Kuku dan Kulit
    b Mengenal Imunisasi
    Ulangan Semester 1

    Materi pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan / Penjas Orkes untuk kelas I SD/MI semester 2 (genap):

    TEMA 6 GERAK DASAR
    a Gerak Dasar
    b Gerak Dasar Memutar Mengayun dan Menekuk
    c Gerak Dasar Lempar Tangkap Bola

    TEMA 7 SIKAP TUBUH
    a Sikap Tubuh Dalam Posisi Diam
    b Sikap Tubuh Dalam Posisi Bergerak

    TEMA 8 SENAM LANTAI
    a Senam Lantai Sederhana
    b Gerakan Peregangan dan Pelemasan

    TEMA 9 GERAK BERIRAMA
    a Gerak Bebas Berirama Secara Sendirian
    b Gerak Bebas Berirama Berpasangan dan Kelompok

    TEMA 10 PENGENALAN AIR
    a Aktivitas Dasar di Air
    b Permainan Di Air Dangkal

    TEMA 11 PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH
    a Pengenalan Lingkungan Sekolah
    b Kegiatan Jasmani di Sekolah
    c Makanan Dan Minuman Yang Baik


    TEMA 12 BUDAYA HIDUP SEHAT
    a Kebersihan Gigi dan Mulut
    b Makanan Sehat
    Ulangan Semester 2


    Leave a Reply

    Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

  • - Copyright © Desain Interior - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -